Rabu, 09 Mei 2012

Bahan Ajar 1


RINGKASAN MATERI
POSISI TUBUH YANG KETIKA MENGGUNAKAN KOMPUTER
  1. Kesehatan Keselamatan Kerja (K3)
  1. Pandangan Mata
Randiasi komputer berpengaruh terhadap kersehatan manusia, khususnya kesehatan mata. Untuk mengurangi keluhan pada mata, lakukanlah saran para ahli berikut:
v  Posisikan monitor komputer sedemikian rupa sehingga layar monitor berada di bawah mata dapaao. Jarak anatara monitor dan mata sebaiknya 45 cm. Sudut penglihatan di usahakan tegak lurus terhadap monitor. Monitor dapat diatur kemiringannya sesuai dsengan kebutuhan, jangan terlalu atas atau terlalu bawah karena akan mempengaruhi otot leher.
v  Letakakan bahan ketikan sedekat mungkin ke layar monitor. Tujuannya mengurangi gerakan mata kepala dan mata.
v  Atur pencahayaan sehingga pantulan layar sesedikit mungkin.
v  Bersikan layar monitor untuk mengurangi muatan elekktrostatik.
v  Beristirahatlah secara berkala
v  Sering mengedipkan mata untuk mengurangti mata kering.
v  Jagalah jarak fokus yang nyaman kelayar monitor.
  1.   Posisi Badan
Ketika manggunakan komputer, posisi punggung harus nyaman dan santai. Dengan posisi seperti itu, badan tidak cepat lelah. Badan harus tegak dengan punggung bersandar pada sandaran kursi.  Jangan membungkuk atau terlalu bersandar kebelakang. Posisi pundak dan siku harus santai, sehingga otot-otot tidak kaku. Jika merasa lelah dan kaku, lakukan peregangan dan pelemasan pada otot sekitar beberapa menit.
  1. Posisi Tangan
Posisi tangan ketika menggunakan keyboard dan mouse tidak terlalu jauh dan tidak terlalu dekat. Kenyamanan posisi tangan setiap orang berbeda-beda. Untuk itu, atur tangan pada keyboard dan mouse secara pas. Tumpuan tangan dengan tinggi keyboard harus sama datar. Letakkan mouse berdampingan dengan keyboard. Pada saat menekan tombol keyboard, jangan menggunakan tenaga yanhng besar karena dapat menyebabkan otot-otot jari cepat lelah dan kaku. 
  1. Posisi Kaki
Berikan ruang yang cukup luas untuk pergerakan kaki. Pada saat duduk, biasa kaki ceapat terasa kaku, pegal, bahkan  kesemutan. Posisi kaki harus tegak menaoak pada lantai. Jika sudah mulai terasa kaku, luruskan kaki untuk memperlancar peredaran darah sehingga kaki menjadi rileks dan nyaman.jika kaki merasa pegal- pegal, gerakan kaki dengan cara berjalan-jalan di sekitar komputer selama beberapa menit.

CARA MENGHIDUPKAN DAN MEMATIKAN KOMPUTER SESUAI PROSEDUR
  1. Memeriksa  Sambungan  Kabel Dari Komputer Aliran Listrik
Sebelum menghidupkan komputer, periksalah terlebih dahulu kabel-kabel yang ada pada komputer dan kabel komputer ke aliran listrik apakah sudah terpasang denngan baik dan benar. Jika mersa ragu minta bantuan pada orang lain yang faham dengan pemasangan kabel- kabel pada komputer.
Tombol Power berguna untuk menghidupkan komputer
Tombol Reset untuk me-restart komputer secara paksa melalui arus pendek listrik.
  1. Cara Menghidupkan Komputer
v  Pastikan semua kabel sudah terhubung dengan perangkat komputer ke alat llistrik.
v  Lalu hidupkan stabilizar
v  Aktifkan CPU dengan menekan tombol Power tunggu sampai proses .
v  Akatifkan monitor dengan menekan tombol yang ada pada monitor
v  Tunggu sampai layar monitor desktop keluar
v  Lalu lakukan perintah sesuai dengan program yang diinginkan.
  1. Cara Mematikan Komputer
Setelah menggunakan komputer, kita harus mematikannya.  
v  Akhiri semua program yang sudah dijalan kan
v  Gerakan mous ke tombol start yanng terlihat pada layar
v  Klik tombol start tersebut
v  Lalu klik turn off computer
v  Klik turn off computer akan langsung mati secara otomatis
v  Lalu matikan stabilizer

Tidak ada komentar:

Posting Komentar